@ibraffy: hari ini, 23 juni 2023. baru saja lahir “Rayuan Perempuan Gila” single pertama dari album kedua nadin amizah yang akan datang. lagu ini, sepertinya memang untuk perempuan. tapi entah kenapa aku pun sebagai pria. ikut jatuh cinta dengan lagu ini. perspektik aku pribadi lagu ini mengaminkan bahwa perempuan memang makhluk rumit, makhluk yang sulit dipahami. makhluk yang egonya tinggi. sampai prianya berpikir perempuan selalu mementingkan dirinya sendiri, padahal itu salah. perempuan gila itu selalu memikirkan prianya dengan sangat baik. dan dihidupku, perempuan gila itu. adalah ibundaku, perempuan yang melahirkanku. pernikahannya pernah gagal, tapi demi tuhan ia selalu berusaha untuk tetap dicintai. meskipun ia tau. ia akan selalu ditinggalkan. terimkasih @nadin⋆.ೃ࿔*:・ telah melahirkan lagu indah ini. #suaraibra #cegil #nadinamizah #rayuanperempuangila