@desa.wisataid: Hospitality adalah tentang keramahan dan pelayanan yang baik. Dalam konteks desa wisata, ini berarti bagaimana kita sebagai tuan rumah menyambut dan melayani wisatawan dengan penuh kehangatan dan perhatian. Keramahan membuat pengunjung merasa diterima dan nyaman. Dengan pelayanan yang baik, wisatawan akan merasa senang dan puas, yang bisa membuat mereka ingin kembali lagi di masa depan #desa #bangundesa #anugerahdesawisataindonesia #indonesiaemas2045 #desawisata #fyp #masterplan #hospitality

desawisataid
desawisataid
Open In TikTok:
Region: ID
Tuesday 25 June 2024 08:12:55 GMT
365
13
4
3

Music

Download

Comments

hennysip
hennysip :
makin keren aja nih kontennya min🔥
2024-06-25 13:06:57
3
aquagalon20liter
Aqua Gelas :
wahhh keren banget kak🤩🤩🤩, kontennya sangat mengedukasi🔥🔥
2024-06-25 13:05:58
2
To see more videos from user @desa.wisataid, please go to the Tikwm homepage.

Other Videos


About