@bbcnewsindonesia: 26 Desember 2024 adalah peringatan 20 tahun tsunami Aceh. Sudah 20 tahun, namun ingatan tentang hari itu masih membuat para penyintas meneteskan air mata. Rasa kesedihan dan trauma itu masih terasa hingga sekarang. Wartawan BBC News Indonesia, Heyder Affan, yang meliput langsung ke Banda Aceh, tiga hari setelah tsunami, kembali ke Aceh dan menemui para penyintas. Martunis yang berjuang bertahan hidup selama 21 hari, Raihan Lubis, mantan wartawan yang mencoba melawan trauma, dua orang penyintas perempuan yang kehilangan keluarganya, dan mantan prajurit GAM perempuan. Affan juga mewawancarai seorang peneliti yang melakukan penelitian di gua kelelawar yang menyimpan bukti tsunami di masa lalu dan memprediksi kemungkinan tsunami di masa depan. Saksikan video lengkapnya di YouTube BBC News Indonesia. #tsunami #tsunamiaceh #20tahuntsunami #acehtiktokerscomunity
bbcnewsindonesia
Region: ID
Tuesday 24 December 2024 11:38:50 GMT
Music
Download
Comments
alkubra store :
20 tahun mengenang tsunami aceh, tp kejadiannya, kesedihan, trauma masih dirasa sampe sekarang... semoga allah jaga selalu bumi aceh.. aamiin
2024-12-24 23:34:17
257
Alya.na🕊️✨ :
setelah mencari tempat aman ,berkumpul smua ditempat pengungsian.dimalam pertama terdengar suara rintihan prg kesakitan. ada yg manggil2 anaknya . ada yg trauma msih sperti mndengar suara air.
2024-12-24 18:32:29
123
toro_tororo :
masa tu Malaysia stop jual ikan. sebab ada jari manusia dalam ikan cencaru. Scary masa tu 😭😭
2024-12-25 03:39:14
11
dhisa02 :
asal dengar lagu ni, asik nak menangis,pdhl g tau arti nya
2024-12-25 01:52:05
16
Aeyashikii`𖤐 :
nenek saya korban tsunami aceh juga
kakek sama abang sepupu aku yg tidak selamat kalo nenek saya alhamdulillah masih ada tapi lagi sakit udah 1tahun tebaring di kasur
2024-12-25 09:03:58
6
riani :
berati tsunami itu siklus berulang,krn dibilang sudah pernah terjadi sebelum nya ,mungkin namanya aja yg beda,jaman dulu orang2 terdahulu menyebutnya lain....
2024-12-25 06:12:18
7
velle :
saya jg korban 20 thn yg lalu.. Sampek sekarang masih mimpi di kejar air hampir setiap hari 😢
2024-12-25 05:06:44
18
PERNAH TAMPAN :
aku yg gempa Padang 2009 aja trauma berasa kiamat waktu itu apalagi yg tsunami Aceh ga kebayang. sehat sehat kita semua nyaa
2024-12-25 00:07:24
17
To see more videos from user @bbcnewsindonesia, please go to the Tikwm
homepage.