@kumparan: Presiden Prabowo Subianto meresmikan Bank Emas pertama di Indonesia. PT Bank Syariah Indonesia (BSI) bersama PT Pegadaian (Persero) resmi dapat melakukan kegiatan usaha yang meliputi deposito emas, pinjaman modal kerja emas, jasa titipan emas korporasi, maupun perdagangan emas. Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, adanya Bank Emas tersebut mampu menambah cadangan emas di Indonesia. Erick menyebut, potensi emas yang beredar di Indonesia bisa mencapai 1.800 ton. Menurut Erick, adanya Bank Emas juga diharapkan mampu mendorong masyarakat yang selama ini belum tersentuh lembaga keuangan formal. Erick menjelaskan, selama ini jumlah emas yang berada di Pegadaian mencapai 100 ton, di Bank Indonesia sebanyak 80 ton. Sementara di BSI sebanyak 17,5 ton. Jika produksi emas di Indonesia bisa naik menjadi 160 ton per tahun, Erick optimistis emas di Indonesia makin melimpah. 📸: Dok. YouTube Sekretariat Presiden. Follow WhatsApp Channel kumparan untuk dapat Informasi terpercaya dikirim langsung ke WhatsApp kamu. Ketik kum.pr/WAchannel di browser kamu sekarang, agar bisa share informasi tanpa ragu. #bisnisupdate #update #bisnis #bankemas #prabowo #presidenprabowo #erickthohir #pegadaian #info #beritaterkini #berita #infoterkini #bicarafaktalewatberita #kumparan
kumparan
Region: ID
Wednesday 26 February 2025 09:30:05 GMT
Music
Download
Comments
R I Dinata.SE.SS.CLA-P :
Don't trust him!
2025-02-26 17:33:02
2
Fernando :
preeet
2025-02-26 09:49:13
3
nOturNo :
bisa ni.. dana segar untuk dikorupsi...cair cair...
2025-03-02 10:48:01
0
YUZA SAFARI :
MALEZZZZZ
2025-03-04 20:40:37
0
jet li :
nooo
2025-03-05 18:54:43
0
Moch choiri :
preet
2025-03-02 06:52:22
0
Garut90an :
Geus teu percaya
2025-03-02 07:13:13
0
PaynoGym :
Sorry yee..😃😃😃😃
2025-03-03 05:09:01
0
To see more videos from user @kumparan, please go to the Tikwm
homepage.