@rmol.id: Isak Tangis Warnai Perpisahan Ribuan Karyawan di PT Sritex Ribuan karyawan dan direksi mengakhiri hari terakhir kerja di pabrik PT Sritex, Sukoharjo, Jumat, 28 Februari 2025. Momen perpisahan diwarnai tangis dan lagu Kenangan Terindah dari Samsons. Sebagian pekerja berpelukan dan saling mengucapkan salam perpisahan penuh haru. Video Editor: Andre Rangga #rmol #republikmerdekaonline #PT#sritex #karyawan #pabrik #sukoharjo #perpisahan #kenangan
salut buat karyawan sritex.rela di PHK demi Gibran menang👍👍👍beli Pertamax isinya pertalite.milih Prabowo isinya mulyono 😅😅😅
2025-03-01 16:03:40
283
O T W ' 99 :
Semoga Bos Sritex di berikan kemudahan dalam membangun kembali Perusahaan serta ada nya Investor agar perusahaan ini bisa berdiri tegak kembali juga Sukses kembali. Amin mohon BP Prabowo tinjau kembli
2025-03-01 09:05:58
627
Sri Rusmini977 :
Untuk pemimpin SRITEX tetaplah berpengharapan...tetap percaya bahwa Tuhan teramat baik
TIDAK ADA YANG MUSTAHIL BAGINYA...
2025-03-01 15:01:14
193
Hamersacity :
bawa joget aja, sampai gibran kasih 19 jut lapangan kerja 🤣
2025-03-01 14:05:16
123
zy-in :
emang gak mudah dijalani,,sabar untuk smua karyawan PT sritex...smoga Allah mudahkan rejeki lain dan sehat slalu smuanya..aamiin..aamiin..aamiin
2025-03-01 11:33:50
145
To see more videos from user @rmol.id, please go to the Tikwm
homepage.