@duniapunyacerita_: Patung penyu yang baru selesai dibangun pada September 2024 dengan anggaran Rp15,6 miliar di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Gado Bangkong, Pelabuhanratu, Sukabumi, kini telah rusak di beberapa bagian. Ikon alun-alun ini mendapat sorotan karena terbuat dari kardus dan rangka bambu. Menanggapi hal itu, Imran Firdaus, perwakilan kontraktor, menjelaskan bahwa pihaknya telah memenuhi kewajiban sesuai aturan. “Kami melihat foto foto yang bertebaran di media sosial. Jadi si penyu itu memang bukan terbuat dari coran atau batu, jadi itu terbuat dari resin, dan fiberglass, kenapa ada kardus di dalam, nah itu sebagai media karena kalau tidak ada kardus si resin gak bisa nempel. Terus masyarakat juga harus tahu, kita mengerjakan sesuatu diawasi dan berdasarkan dengan aturan dalam pelaksanaan pekerjaan, yang ditentukan oleh pengawas,” kata Imran. "Anggaran proyek ini memang Rp 15 miliar, tapi setelah dipotong PPN, jadi sekitar Rp 13 miliar. Ada juga temuan BPK terkait kekurangan volume dan denda keterlambatan yang mencapai hampir Rp 1 miliar, sehingga realisasi anggaran di lapangan tidak sebesar yang banyak diberitakan," jelas Imran, dikutip dari Detik.
Dunia Punya Cerita
Region: ID
Tuesday 04 March 2025 03:44:46 GMT
Music
Download
Comments
THE"12"CAESARS :
Country Of Corruption. Well, I rest my case 📒✍️🥃💰
2025-03-04 05:42:08
6
ANAKNGENTD :
15m❎
15rb✅
2025-03-04 12:43:29
1
Amish Pisan :
tag KDM
2025-03-04 11:41:15
1
Randhu_Kumbolo :
konoha.. sir money sir🤣🤣🤣
2025-03-04 14:54:01
0
RadeNSaputr@ :
tag kdm
2025-03-04 15:05:47
0
noviar :
peresmian patung penyu
2025-03-04 06:05:06
2564
AA Ahmad ILOVE you🥰 :
usut pembuatan patung penyu sukabumi
2025-03-04 06:33:22
6126
sadboy :
11 12 sama tugu bambu anies basyaman 🤡🤡🤡
2025-03-04 05:27:04
3478
To see more videos from user @duniapunyacerita_, please go to the Tikwm
homepage.