@kompastv.indonesia: Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto, bersama Kepala Basarnas, Marsda Mohammad Syafi'i, meninjau lokasi pengungsian warga terdampak banjir di Perumahan Pondok Gede Permai, Bekasi, pada Rabu (05/03/2024) pagi. Saat ini, warga yang terdampak banjir mengungsi di posko BNPB yang berlokasi di dekat gerbang perumahan. Tercatat sekitar 1.300 warga terdampak dan masih bertahan di pengungsian sambil menunggu kondisi kembali normal. #TikTokBerita Selengkapnya simak video berikut ini dan dapatkan berbagai informasi terbaru lainnya hanya di www.kompas.tv atau Youtube KompasTV

KompasTV
KompasTV
Open In TikTok:
Region: ID
Wednesday 05 March 2025 10:30:00 GMT
8897
84
4
4

Music

Download

Comments

ikhlasmoeslem
$ikhlasmoeslem$ :
kejadian bencana yang selalu terulang dengan penyelesaian yang sama.. sampai jumpa di tahun yang akan datang
2025-03-05 21:09:06
0
nilasarinana
nilasari nana :
😂
2025-03-06 06:13:38
0
suys6984
alfa10 :
gimana pak rasanya tidur dihotel ketika warganya terkena bencana.gubernur Jabar harus memberikan penghargaan kepada bapak ini.
2025-03-05 13:42:52
0
saishi31
👊🏻🐾.SAIIII.🐾👊🏻 :
banjirrr
2025-03-05 10:38:27
0
To see more videos from user @kompastv.indonesia, please go to the Tikwm homepage.

Other Videos


About