@kompastv.indonesia: Seorang penjual sepatu sekaligus menjual puluhan batang pipa rokok yang berasal dari gading gajah diamankan Satreskrim Polresta Bandar Lampung. Pelaku berdalih menjual pipa rokok berbahan dasar gading gajah lantaran omset penjualan sepatu miliknya mengalami penurunan. Yuk temukan juga berbagai informasi lainnya di www.kompas.tv #VODKompasTV