@enthungg: Benteng Willem 1 atau lebih di kenal Benteng Pendem Ambarawa terletak di Ambarawa Kabupaten Semarang. Dibangun pada tahun 1834 benteng ini selesei pada tahun 1853 yang di gunakan untuk strategi pertahanan dan markas militer. Selama perang Dunia 2 benteng ini di ambil alih oleh Jepang dan di gunakan sebagai markas dan penjara. Kini benteng ini berfungsi sebagai objek wisata sejarah dan museum. Semoga selalu di lestarikan 💪 📍Benteng Pendem Ambarawa #bentengpendem #benteng #bentengambarawa #bentengwillem #bentengpendemambarawa