@pt.msi: Kita bersatu, kita kerja untuk bangsa dan negara, Kata Prabowo Presiden Prabowo Subianto menyatakan dirinya tidak menyimpan dendam kepada Anies Baswedan yang menjadi rivalnya saat Pilpres 2024. Menurut dia, panasnya debat dan persaingannya dengan Anies saat kampanye bagian dari demokrasi. Hal itu diungkapkan Prabowo dalam sambutannya pada penutupan Musyawarah Nasional (Munas) VI Partai Keadilan Sejahtera (PKS) di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (29/9/2025). #politikindonesia #pks #relawan #prabowo #anies